^_^(JANGAN LUPA FOLLOW IG: yogiseptian_11)*_* { FARMAKOGNOSI }: SIMPLISIA CAULIS

Selasa, 21 Februari 2017

SIMPLISIA CAULIS

                                                              Pengertian Caulis
 
Caulis Batang merupakan bagian tubuhtumbuhan yang amat penting dan mengingat tempat serta kedudukan batang bagi tubuh tumbuhan. Batang dapat disamakan dengan sumbu tubuh tumbuhan.
 
 

TINOSPORAE CAULIS

 

 
Nama lain : Bratawali 

Nama tanaman asal : Tinospora tuberculata, Tinospora rumphii, Tinospora crispa, Tinospora cardifolia 

Keluarga : Menispermaceae 

Zat berkhasiat utama : Pati glukosida pikroterasida, alkaloid barberin dan palmatin, harsa, zat pahit pikroretin 
Penggunaan : 
Obat demam, tonikum, antidiabetes 

Pemerian : Bau lemah, rasa sangat pahit 

Bagian yang digunakan : Batang dan kulit batang 


Keterangan Penyimpanan : Dalam wadah tertutup baik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar